Bola  

“Tumpulnya Ronaldo Lawan Kawasaki: 8 Tembakan, 0 Gol, dan Pertanyaan Besar Tentang Kehadirannya”

“Tumpulnya Ronaldo Lawan Kawasaki: 8 Tembakan, 0 Gol, dan Pertanyaan Besar Tentang Kehadirannya”

Buruknya penampilan Cristiano Ronaldo jadi alasan mengapa Al Nassr gagal ke Final Asia Champions League . Ronaldo gagal bikin gol meski peluangnya banyak.

Pada laga semifinal AFC Champions League Elite di King Abdullah Sports City, Jeddah, Rabu (30/4/2025) malam WIB, Al Nassr takluk 2-3 dari wakil Jepang Kawasaki Frontale .

Al Nassr selalu dalam posisi tertinggal di laga ini sekalipun mampu mencetak dua gol lewat Sadio Mane dan Ayman Yahya di masing-masing babak. Alhasil, Al Nassr gagal melaju ke final untuk menantang Al Ahli.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *