Rasmus Hojlund jujur, dirinya lagi ada di masa-masa sulit. Striker Manchester United itu menolak untuk menyerah dan bakal tampil mati-matian di setiap laga.
Rasmus Hojlund baru bikin 10 gol dari 48 laga di seluruh kompetisi musim ini. Celakanya, cuma empat gol yang baru disarangkannya di Liga Inggris.