Berita  

Krisis Gaza Melonjak, 42 Nyawa Hancur dalam Sehari, Israel Terus Gempur

Krisis Gaza Melonjak, 42 Nyawa Hancur dalam Sehari, Israel Terus Gempur

Israel kembali melancarkan serangan di Gaza , Palestina. Badan pertahanan sipil Gaza mengatakan serangan Israel menewaskan sedikitnya 42 orang pada hari Jumat.

Dilansir AFP, Sabtu (3/5/2025), Israel melanjutkan kampanye militernya di Jalur Gaza pada tanggal 18 Maret setelah gagalnya gencatan senjata yang sebagian besar menghentikan pertempuran.

Sembilan orang tewas ketika serangan udara Israel menghantam sebuah rumah di kamp pengungsi Bureij di Gaza tengah. Hal itu diungkap oleh pejabat pertahanan sipil Mohammed al-Mughayyir kepada AFP.

Exit mobile version