Inter Milan menerima kegagalan juara di Serie A musim ini. Nerazzurri tak punya banyak waktu untuk meratap karena ditunggu final Liga Champions .
Inter Milan mesti menerima kenyataan gagal menjuarai Liga Italia musim ini. Kemenangan 2-0 atas Como tak cukup buat Lautaro Martinez dkk menyalip Napoli.
Sebab Napoli di partai lain juga menang 2-0 atas Cagliari. Inter pun finis runner-up, satu poin saja di belakang Napoli.