Berita  

5 Berita Terpopuler Internasional Hari Ini yang Guncang Planet

5 Berita Terpopuler Internasional Hari Ini yang Guncang Planet

Perdana Menteri (PM) Israel Benjamin Netanyahu mengatakan bahwa pasukan militer negaranya akan masuk ke wilayah Jalur Gaza “dengan kekuatan penuh” dalam beberapa hari ke depan. Netanyahu menegaskan bahwa tujuan utama Tel Aviv di Jalur Gaza adalah menghancurkan Hamas .

“Dalam beberapa hari mendatang, kami akan masuk dengan kekuatan penuh untuk menyelesaikan operasi. Menyelesaikan operasi berarti mengalahkan Hamas. Itu berarti menghancurkan Hamas,” ucap Netanyahu dalam pernyataan yang dirilis kantor PM Israel, seperti dilansir AFP dan Al Arabiya , Rabu (14/5/2025).

Selain berita tersebut, berikut ini berita-berita internasional yang menarik perhatian pembaca detikcom , hari ini, Rabu (14/5/2025):

Exit mobile version