Berita  

“Transjabodetabek PIK 2 – Blok M: Info Rute, Tarif, dan Jadwal yang Harus Anda Ketahui!”

“Transjabodetabek PIK 2 – Blok M: Info Rute, Tarif, dan Jadwal yang Harus Anda Ketahui!”

Rute baru Transjabodetabek yang melayani perjalanan PIK 2 – Blok M dan sebaliknya resmi beroperasi. Trayek ini memiliki waktu tempuh 180 menit.

“Jarak tempuhnya 72,8 km, waktunya kalau normal peak hour sekitar 180 menit, kalau lagi ini sekitar 165. Jadi 165 menit sampai dengan 180 menit. Sudah kita survei,” kata Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung di PIK 2, Tangerang, Banten, Kamis (22/5/2025).

Berikut informasi selengkapnya tentang Transjabodetabek PIK 2 – Blok M .

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *