Berita  

PDIP Wanti-wanti: Kader Jadi Kepala Daerah Harus Cermat Kelola Anggaran

PDIP Wanti-wanti: Kader Jadi Kepala Daerah Harus Cermat Kelola Anggaran
PDIP Wanti-wanti: Kader Jadi Kepala Daerah Harus Cermat Kelola Anggaran

PDI Perjuangan menyampaikan beberapa materi pembekalan terhadap kadernya yang menjadi kepala daerah. Salah satunya meminta agar hati-hati mengelola anggaran di tengah efisiensi yang dicanangkan pemerintah.

“Ketika kemudian itu dilakukan (efisiensi), teman-teman kita minta untuk mengasesmen. Kami mendorong agar betul-betul dilakukan dengan kehati-hatian,” kata Ketua DPP PDIP Ganjar Pranowo, kepada wartawan di Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta Selatan (Jaksel), Minggu (18/5/2025).

“Karena APBD (anggaran pendapatan dan belanja daerah) itu juga mendorong pertumbuhan ekonomi daerah. Kalau semuanya berhenti, ekonomi tidak tumbuh,” lanjutnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *