Berita  

“Bagaimana Persiapan Pengamanan Jalur Mudik? Yuk, Simak di Sini!”

Masyarakat Indonesia siap melaksanakan mudik menjelang Hari Raya Idul Fitri 2025. Berdasarkan hasil analisa terbaru, puncak arus mudik diperkirakan terjadi antara tanggal 28 hingga 30 Maret 2025.
Kepala Korps Lalu Lintas Polri (Korlantas), Irjen Agus Suryo Nugroho mengatakan sejumlah kebijakan lalu lintas telah disiapkan untuk menghadapi arus mudik dan arus balik Lebaran tahun 2025.
“Jalan tol nanti akan terjadi kebangkitan arus yang cukup tinggi sehingga strategi kita yang pertama contraflow. Contraflow nanti tergantung tempatnya di mana dan bagaimana caranya sudah kami rumuskan,” ungkap Suryo beberapa waktu lalu.
Bagaimana persiapan pengamanan jalur mudik? Yuk, simak di sini! Strategicontraflow menjadi kunci dalam mengatasi arus mudik yang padat. Dengan persiapan matang, diharapkan arus mudik dan balik tahun ini dapat terkelola dengan lebih baik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *