Berita  

“Ahmad Dhani Terang-terangan: Ucapan ‘Marga Pono’ Jadi ‘Porno’ Hanya Slip of The Tongue!”

“Ahmad Dhani Terang-terangan: Ucapan ‘Marga Pono’ Jadi ‘Porno’ Hanya Slip of The Tongue!”

Anggota Komisi X DPR RI Fraksi Gerindra Ahmad Dhani mengklarifikasi pernyataannya yang diduga menghina marga Rayen Pono dalam sidang pemeriksaan MKD DPR . Ia menyebut pernyataannya itu slip of the tounge atau salah lidah.

Hal ini disampaikan Ahmad Dhani dalam sidang pemeriksaan di Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI, Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (7/5/2025). MKD juga menyayangkan video saat Ahmad Dhani menyebut marga Pono menjadi Porno di acara diskusi terkait Hak Cipta.

“Seandainya Rayen Pono, porno, eh porno, Rayen Pono adalah pencipta lagu ‘Bilang Saja’….,” ujar Ahmad Dhani dalam tayangan yang dibagikan oleh MKD di sidang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *