Berita  

Israel Kembali Memburamkan Darah: 11 Orang Tewas, Termasuk Anak-anak di Gaza

Israel Kembali Memburamkan Darah: 11 Orang Tewas, Termasuk Anak-anak di Gaza
Israel Kembali Memburamkan Darah: 11 Orang Tewas, Termasuk Anak-anak di Gaza

Serangan udara Israel menghantam wilayah Jalur Gaza pada Rabu (16/4) dini hari waktu setempat. Sedikitnya 11 orang, termasuk wanita dan anak-anak, tewas akibat gempuran terbaru Israel tersebut.

Israel melanjutkan serangan udara dan serangan darat terhadap Jalur Gaza sejak 18 Maret lalu, yang mengakhiri gencatan senjata dengan Hamas selama dua bulan yang sebagian besar telah menghentikan pertempuran di wilayah tersebut.

Juru bicara badan pertahanan sipil Gaza, Mahmud Bassal, seperti dilansir AFP dan Al Arabiya , Rabu (16/4/2025), mengatakan bahwa serangan udara menghantam area Gaza City sebelum fajar hingga menewaskan sedikitnya 10 orang, termasuk sejumlah wanita dan anak-anak.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *